Jumat, 30 Desember 2011

KEPENGURUSAN PTMSI KOTA MAGELANG

 
BERITA ACARA PEMBENTUKAN  PENGURUS
“PTMSI”
PERSATUAN TENIS MEJA SELURUH INDONESIA
Cabang Kota Magelang
No .BA.01/PTMSI.MGL/XII/2011
DI  KOTA MAGELANG
 

Pada hari ini  : Sabtu, Tanggal  : Dua puluh empat bulan  Desember Tahun Dua Ribu Sebelas, bertempat di Ruang Sidang Kantor KONI Magersari RT 11 Magelang Selatan, mengadakan musyawarah yang bertujuan untuk memilih Pengurus Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia Cabang Kota Magelang yang dihadiri oleh masyarakat dan tokoh di olahraga Tenis Meja di Kota Magelang.
Secara musyawarah dan mufakat maka membentuk pengurus PTMSI Cabang Kota Magelang dengan susunan pengurus sebagai berikut:
 
NO
JABATAN/ PENGURUS
N A M A
1
DEWAN PEMBINA
·        SUHARSO, SH, (Ketua)
·        Dr. RENO RANUH (Anggota)
·        PRIYO TRI MANTO, SE (Anggota)
·        TAN HWA ING (Anggota)
·        ARIEF ISMADI (Anggota)
2
KETUA UMUM
Ir. BUDI SETIYO
3
KETUA HARIAN
I.      SARMAN RAHARDJO
II.    Drs. SUYADI
4
SEKRETARIS
I.     RUSMADI (ROBERT)
II.    YUNITASARI
5
BENDAHARA
I.     Drs. H. M. CHAERURODJI
II.    TEGUH RAHAYU
6
SEKSI- SEKSI :


PERTANDINGAN
·        MARKUS SUWARDI
·        JOKO PRASETYO

PERWASITAN
·        ANTON
·        ANDY

KEPELATIHAN
·            GHANES SETO
·            ANTONIUS BUDI CAHYONO
·            WAHYU ADI W

HUMAS
·            M. FATAH
·            YAHYA
·            SAMIDI

PERLENGKAPAN
·            BRAN TANTIO LASPRIYONO
·            HARI
·            SISWANTORO

DANA DAN USAHA
·            MULYONO
·            HERMAWAN
·            WARTOTO

PEMBINAAN ORGANISASI
·            SUPARNO
·            YAYAT
·            DANU WIDHI NUGROHO

 Berita Acara ini kami buat rangkap empat dan ditanda tangani oleh Dewan Pembina dan ketua Umum serta mengetahui Wakil dari Koni Kota Magelang yang mempunyai kekuatan hukum yang sama,  demikian Berita Acara ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya   


 Sesuai hasil musyawarah kami menyatakan kesanggupanya untuk menjadi Pengurus PTMSI Cabang Kota Magelang Periode 2012 - 2016


PENGURUS TERPILIH









1 komentar:

  1. Harrah's Las Vegas Casino - JTM Hub
    Harrah's Las 전라남도 출장마사지 Vegas 동두천 출장마사지 Casino is an integrated resort, hotel and 서울특별 출장마사지 casino located 동해 출장샵 on the Las Vegas 동해 출장샵 Strip in Paradise, Nevada, U.S.A..

    BalasHapus